Ratusan Personil Polisi Dan Satu Unit Water cannon Disiagakan di Kantor DPRD Prov. Sumbar Untuk Pengamanan Demo Susulan Mengawal Putusan MK

Bagikan Artikel

Padang | Meski DPR RI telah memastikan membatalkan sidang paripurna pembahasan revisi undang-undang Pilkada, namun Gelombang massa pendemo mengawal putusan Mahkamah Kontitusi ( MK ) tampaknya masih akan terjadi hari ini di Kantor DPRD Provinsi Sumatera Barat. Jumat,( 23 Agustus 2024).

Dari pantauan di lokasi, ratusan personil kepolisian dan 1 unit mobil watercanon dari Polresta Kota Padang telah disiagakan di halaman Kantor DPRD Prov. Sumbar serta pemasangan kawat berduri pada pintu gerbang untuk mengamankan aksi demonstrasi.

Dikesempatan yang sama Kasi Humas Polresta Padang Ipda Yanti Delvina saat dihubungi melalui pesan WhatsAppnya, hingga berita ini ditayangkan belum memberikan keterangan lebih lanjut terkait dengan persiapan pengamanan yang dilakukan Polresta Padang (red)


Bagikan Artikel

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Eksplorasi konten lain dari

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca