Sumbar – Dalam rangka memberikan imbauan kamtibmas kepada masyarakat sekaligus mendengarkan aspirasinya, Kapolda Sumbar Irjen Pol Suharyono menggelar Jumat Curhat di Mesjid Raya Pakan Raba’a Kecamatan KPGD, Kabupaten Solok Selatan, Jumat (17/3).
Pada kegiatan tersebut, Kapolda Sumbar mengajak jemaah untuk bersama-sama saling menjaga kamtibmas agar terciptanya suasana aman, nyaman, kondusif dan sejuk.
Baca Juga :
- Pemkab Solok Dengan Pekanbaru Tanda Tangani Kerjasama Antar Daerah (KAD), Bidang Pertanian Dan Perdagangan Antar Daerah
- Ratas Bareng Presiden, Kapolri Tegaskan TNI-Polri Kawal Seluruh Kebijakan di Papua
- Jelang Bulan Suci Ramadhan, Gubernur Mahyeldi Tinjau Lansung Ketersediaan Stock dan Harga Bahan Pokok di Pasaran
- Ada Transaksi Mencurigakan Rp 349 Triliun, Mahfud: Ini melibatkan ‘Dunia luar’
- Kementerian PANRB RI Adakan forum SPBE Summit 2023 : Kabupaten Solok pada Tahun 2022 Dapatkan Nilai SPBE Pada Posisi 4
Tak lupa, Kapolda menyerahkan bantuan untuk pembangunan Mesjid dan juga kepada marbot sekaligus peralatan untuk kebersihan mesjid setempat.
Dalam kegiatan ini, Kapolda Sumbar didampingi oleh Karoops Polda Sumbar, Karorena Polda Sumbar, Kabidpropam Polda Sumbar, Kabid TIK Polda Sumbar, Kabid Humas Polda Sumbar dan Kapolres Solok Selatan.(*)